Ada 5 faktor utama yang mempengaruhi harga sewa: Kuantitas, lama waktu sewa, lokasi, spesifikasi teknis, dan ketersediaan produk.
Kami telah berpengalaman lebih dari 10 tahun. Kami telah beroperasi sejak tahun 2005 dan diresmikan pada tahun 2009.
Kami memiliki beberapa kantor cabang yang tersebar di kota-kota besar di Indonesia dan dapat melakukan pengiriman ke seluruh Indonesia.
Kami berprinsip untuk menjadi perusahaan yang selalu up-to-date terhadap teknologi. Jika terdapat teknologi baru tersedia bagi masyarakat umum, sesegera mungkin kami menyediakannya untuk disewa.
Anda dapat menyewa secara harian, mingguan, atau bulanan. Kami juga ahli dalam menyewakan perlengkapan untuk kebutuhan jangka pendek atau event. Untuk sewa bulanan, sistem prorata digunakan untuk bulan terakhir jika penggunaannya tidak satu bulan penuh.
Keuntungan dari menyewa perlengkapan teknologi yaitu Anda mendapatkan teknologi terbaru yang dikirim langsung menuju event Anda dan mengurangi biaya pembelian barang yang hanya digunakan untuk jangka pendek.
Rental Personal diperuntukkan bagi kepentingan personal. Sedangkan Rental Bisnis diperuntukkan bagi level instansi/perusahaan. Kami juga membedakan inventori antar keduanya sehingga kualitas tetap terjaga.
Jika ada permintaan, teknisi tersertifikasi kami dapat memasang dan mempersiapkan semua perlengkapan rental untuk event Anda, untuk meringankan pekerjaan Anda. Teknisi kami dapat standby dan selalu tersedia bagi event Anda sesuai request.
Kami memiliki gudang yang tersebar di banyak kota, tetapi bukan sebagai toko yang menjual perlengkapan teknologi karena kami berfokus menyediakan layanan B2B dan mengirimkan perlengkapan rental secara langsung kepada klien kami.
Kewajiban Gudang Rental berakhir setelah dilakukan pengiriman. Kami tidak bertanggung jawab atas kerusakan, pencurian, atau hal lain yang terjadi disebabkan oleh pengguna. Pelanggan kami harus dapat memastikan peralatan kami berada di lokasi yang aman.
Lama waktu pengiriman 1-3 hari pada hari kerja. Percepatan pengiriman tersedia dengan biaya tambahan.
Bisa, termasuk pengiriman menuju lokasi kantor sekaligus, kami dapat mengirimkan langsung ke hotel ataupun convention center.
Semua peralatan sewa kami telah diuji, dibersihkan, dan bebas dari virus. Semua perangkat juga telah ter-update dengan software/sistem operasi terbaru.
Waktu rental dapat diperpanjang untuk durasi tertentu melebihi batas waktu dengan menghubungi kami. Peralatan yang tidak dikembalikan tepat waktu akan dikenakan biaya tambahan.
Faktor utama yang membedakan kami dengan kompetitor kami yaitu tingkat pelayanan kami yang tak tertandingi. Para agen kami selalu tersedia untuk membantu segala keperluan Anda.
Anda bisa menanyakan secara langsung mengenai produk yang kami tawarkan. Kami juga dapat menyediakan informasi penawaran produk sesuai dengan yang Anda butuhkan. Hubungi kami di:
0813-2480-0676 (CS)